Wujud Peningkatan Kewaspadaan, Lapstrinuka Serukan Kampanye Waspada Jangan Jangan

    Wujud Peningkatan Kewaspadaan, Lapstrinuka Serukan Kampanye Waspada Jangan Jangan
    Proses Pemasangan Banner Untuk Tingkatkan Keamanan

    Cilacap – Sebagai wujud peningkatan kewaspadaan petugas ketika berjaga, staff Keamanan dan Ketertiban Lembaga Pemasyarakatan Terbuka Kelas IIB Nusakambangan memasang banner dan stiker yang berisikan seruan dan pengingat untuk waspada, Rabu (07/12/22). Banner dan stiker yang dipasang bertuliskan “Waspada Jangan Jangan”.

    Walaupun Lapas Terbuka merupakan Lapas dengan kategori minimum security, tidak menutup kemungkinan akan terjadi hal-hal yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban Lapas. Banner dan stiker yang dipasang tidak semata hanya pajangan saja, itu merupakan sebuah pengingat bagi petuugas jaga agar tidak lengah dalam melaksanakan tugas.

    Diharapkan dengan adanya banner dan stiker pengingat ini, kewaspadaan petugas dalam menjaga keamanan dan ketertiban Lapas dapat meningkat sehingga resiko terjadinya hal-hal yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban lebih mudah untuk dicegah.

    #lapstrinuka
    #kemenkumhamjateng
    #kemenkumhamri
    #AYuspahruddin

    kemenkumhamjateng kemenkumhamri ayuspahruddin
    Harun Halis Wonowijoyo

    Harun Halis Wonowijoyo

    Artikel Sebelumnya

    Presiden Hadiri Puncak Peringatan HUT Ke-77...

    Artikel Berikutnya

    Hendri Kampai: Macan Versus Banteng di Antara...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Melalui kegiatan Patroli Perekat, Anggota Polsek Batujaya Ciptakan Keamanan di Bank BRI pada malam hari
    Pengecekan Penyimpanan Logistik Pilkada Tahun 2024 di Gedung PPK Kecamatan Tirtajaya
    Anggota Polsek Tirtajaya melaksanakan Giat Cooling System menjelang Pilkada tahun 2024
    Pastikan Situasi Kondusif, Kapolresta Mataram Pantau Debat Ketiga Paslon Gubernur dan Wakil Gubernur NTB
    Anggota Koramil Banjarangkan Ajarkan Teknik SAR kepada Siswa dan Siswi Wood School Bali

    Ikuti Kami